Manis sekaligus Miris


.

senang mengetahui bahwasanya aku masih membingkai di pikiranmu
sekedar kata 'hei'
setidaknya aku tau bahwa kau masih peduli
peduli tentang aku, pedulu tentang apa yang aku lakukan, bahkan peduli tentang masa depanku
sungguh manis saat kau merengek meminta setangkup pudding coklat yang biasa ku sajikan untukmu, bahkan kau ingin aku memberikan gambarnya untuk mengobati rindumu ya mungkin untuk puddingku bukan aku.
setidaknya aku tau, setangkup pudding itu membekas di hatimu.
sungguh manis saat kau membeikan semangat untuk aku meraih mimpi dan cita untuk masa depanku, setidaknya aku tau kau memberikan doa dan harapan yang terbaik untukku.

TERIMAKASIH untuk kehadiranmu yang manis di satu sisi tapi juga memebuatku miris dengan ketidakpastianmu

Your Reply